Belajar mewarnai bagi anak anak akan sangat merangsang perkembangan otaknya karena itu di taman kanak-kanak anak anak dilatih untuk mewarnai dan menggambar
Mewarnai bisa kita ajarkan kepada anak kita dari usia dini dengan memanfaatkan smartphone atau tablet android dengan aplikasi dan game yang sudah kami rangkum dibawah ini
Daftar game dan Aplikasi Android Mewarnai untuk Anak

Coloring Page atau Halaman mewarnai merupakan aplikasi yang dapat melatih tumbuh kembang anak. Buah hati hanya perlu melakukan tap dan memilih gambar yang dia ingin warnai. Pada Coloring Page terdapat efek seperti paint-brush, persil warna dan sketsa, sehingga gambar yang diwarnai lebih antraktif.
Coloring: Princess
Yang satu ini mungkin cocok untuk anak perempuan, sebab sesuai namanya, Coloring: Princess adalah game mewarnai seorang putri istana. Tapi anak laki-lakipun juga bisa mencobanya. Ada banyak pilihan gambar putri untuk diwarnai. Setelah diwarnai, gambar yang sudah jadi itu bisa dijadikan wallpaper, disimpan di SD card, atau dibagikan pada teman-teman si kecil.
Kids Coloring Fun
Aplikasi yang tak kalah menariknya adalah Kids Coloring Fun. Salah satu aplikasi yang sangat cocok bagi anak-anak yang hobi mewarnai beragam gambar. Tak hanya mewarnai, anak anda akan mendapatkan pengetahuan tentang nama warna yang mereka gunakan. Kelebihan dari aplikasi ini, yakni dapat memasukkan foto atau gambar yang telah diwarnai kedalam bingkai.
Aplikasi yang tak kalah menariknya adalah Kids Coloring Fun. Salah satu aplikasi yang sangat cocok bagi anak-anak yang hobi mewarnai beragam gambar. Tak hanya mewarnai, anak anda akan mendapatkan pengetahuan tentang nama warna yang mereka gunakan. Kelebihan dari aplikasi ini, yakni dapat memasukkan foto atau gambar yang telah diwarnai kedalam bingkai.
Kids Doodle – Color Draw
Kids Doodle adalah game mewarnai paling komplit yang ada di Android. Ratingnya tinggi dan sudah didownload jutaan orang. Banyak sekali jenis alat warna yang bisa dipakai, mulai dari pensil warna, kuas, krayon, spray, hingga animasi-animasi seperti bintang, hati, kembang api, dan lain sebagainya. Biarkan kreatifitas anak Anda tercurahkan lewat permainan ini.
Ginkgo Paint!
Aplikasi Ginkgo Paint! ini sangat simple dan mudah digunakan, untuk pertam-tama mungkin anda bisa memperkenalkan aplikasi ginkgo ini pada anak anda.
Kea Coloring Book
Hampir sama dengan Ginkgo Paint, namun lebih banyak memiliki tool untuk mewarnai, seperti brush, pencil, komposisi warna yang lebih beragam dan masih banyak lagi.
Hampir sama dengan Ginkgo Paint, namun lebih banyak memiliki tool untuk mewarnai, seperti brush, pencil, komposisi warna yang lebih beragam dan masih banyak lagi.
Toddler Coloring Book
adalah aplikasi mewarnai yang sangat mudah untuk digunakan. Gambar yang tersedia dapat diwarnai dengan memilih warna yang bisa dinavigasi antara dua sisi. Anak hanya perlu memilih gambar kemudian mencocokkan warna apa yang paling tepat untuk diterapkan pada gambar.
adalah aplikasi mewarnai yang sangat mudah untuk digunakan. Gambar yang tersedia dapat diwarnai dengan memilih warna yang bisa dinavigasi antara dua sisi. Anak hanya perlu memilih gambar kemudian mencocokkan warna apa yang paling tepat untuk diterapkan pada gambar.
Mewarnai Yuk
Aplikasi Mewarnai Yuk ini sudah rada sulit jika belum terbiasa memegang mouse, jika pada aplikasi sebelumnya kita hanya pilih warna dan klik area yang ingin di beriwarna, kalau ini kita harus mengarsirnya secara perlahan.
Kids Paintings Coloring Book
Anak bisa mengembangkan kemampuan kognitifnya melalui mewarnai. Dan aplikasi yang satu ini akan memanjakannya. Dengan mudah anak Anda akan langsung memberi warna pada gambar-gambar yang tersedia dengan intuisinya, meski mungkin ia kurang familiar dengan layar sentuh. Anak Anda akan belajar mengenali warna-warna yang familiar melalui aplikasi ini.
PicsArt for Kids
aplikasi mewarnai gambar Android untuk anak ini memiliki beberapa kategori seperti hewan, burung, pesawat terbang dan kendaraan lainnya. Gambar yang terpilih, dapat dengan mudah untuk diwarnai menggunakan alat yang berada pada bagian samping didalam editornya. Aplikasi inipun memiliki musik yang terdengar sangat lucu sehingga akan menambah semangat Anak dalam belajar menggambar
Learn Coloring – Kids Paint
Ajak anak anda untuk mewarnai gambar dengan fitur pensil warna, krayon pada perangkat Android. Kembangkan jiwa seni anak-anak dengan mewarnai beragam gambar seperti makanan, binatang, dan lainnya dengan aplikasi ini.
>>
ARTIKEL TERKAIT:
ket: *Orange = belum dibaca | *Biru = sudah dibaca
- Download Update Terbaru PES 6 2015
- Tentang game God of War
- Cheat gta san andreas versi indonesia
- Rumus rubik 4x4
- Download Game PC full version
- Daftar game online mmorpg terbaru 2015
- Cheat Point Blank Oktober terbaru Work
- PANDUAN memasang (HARD DISK) HDD PS2
- Download game Point Blank Offline
- Download Aplikasi 17 Penjelasan dan kegunaannya
- Akun COC Gratis Clash Of Clans LVL Tinggi
- Game Android Mewarnai untuk Anak
- Game Terbaru android 2015 yang paling bagus
- Download Browser Android Paling Ringan Dan Cepat
- Cara Dapat Pulsa Gratis dari Internet
- Peluang Penghasilan Tambahan Dari HP Android
- Cara Membagi Partisi SD Card
- Aplikasi Android Penghasil Uang
- Daftar harga samsung 2013 dan gambarnya
- Emotion BB simbol auto text BlackBerry Messenger
0 Komentar untuk "Game Android Mewarnai untuk Anak"